Memperbarui Hasil Terjemahan Menggunakan External Review

Anda sedang menerjemahkan suatu dokumen <.docx> di sebuah CAT tool. Ketika selesai menerjemahkan, Anda ingin klien memeriksa terlebih dahulu hasil terjemahan Anda. Berhubung klien tidak menggunakan atau tidak memiliki CAT tool, maka Anda mengekspornya ke format bilingual agar bisa diimpor kembali untuk memperbarui hasil terjemahan Anda. Read More