Article by James Mulvey, translated from https://blog.hootsuite.com/linkedin-etiquette-fails/.
Semua orang bisa menandai etika kerja yang buruk saat melihatnya: berbicara di telepon (pribadi) dengan suara keras, memasak ikan salmon Atlantik menggunakan microwave kantor, atau membawa anjing galak ke acara rapat. Tapi seberapa sadarkah Anda tentang etika buruk di LinkedIn?
Bagi kita—pembaca yang bernilai, cerdas, dan maju secara sosial—kesalahan etiket di Linkedin berikut ini akan terasa seperti hal biasa. Namun, hal tersebut masih saja terus terjadi setiap hari.
Anda punya tip etiket ber-LinkedIn sendiri? Silakan bagikan melalui kolom komentar. Read More