Sebagai rumah di dunia maya, blog ataupun website pribadi juga sama halnya dengan rumah di dunia nyata. Tampilan luar juga perlu diperhatikan, bukan hanya melulu soal perabotan (baca: konten) di dalamnya. Apalagi untuk penerjemah lepas, di mana blog atau website selain menjadi sarana aktualisasi diri dan dokumentasi, juga bisa menjadi sarana promosi. Maka tampilan yang manis dan punya kesan profesional adalah suatu keharusan.
Pada tulisan saya sebelumnya, saya sudah mengulas 6 dari 10 template blog yang saya rasa sangat cocok untuk penerjemah dan juru bahasa perorangan atau freelance. Nah, pada tulisan kali ini saya akan mengulas secara singkat 4 template berikutnya. Read More